Selasa, 17 Februari 2009

kecanduan facebook

Sejak diluncurkan 4 Februari 2004, situs jejaring sosial facebook telah memikat jutaan hati penggunanya. Mulai siswa sekolah, ibu rumah tangga, selebriti, hingga politisi, kini memiliki jejaring sosial facebook. Berkat kemajuan teknologi, kini kita pun dapat memperbarui status facebook dan mengomentari foto setiap saat. Rasanya, kini ada yang kurang bila setiap hari tidak masuk ke situs ini dan melakukan aktivitas "facebook-ing".

Manfaat facebook memang tak cuma untuk pergaulan, tapi juga sarana komunikasi, mencari pekerjaan, hingga kampanye. Sayangnya kesibukan mengutak-atik facebook membuat banyak orang kini lebih banyak menghabiskan waktu ketimbang bekerja. Tak heran bila banyak perusahaan yang mulai menerapkan kebijakan mengeblok situs ini di kantor. Sebuah penelitian juga menunjukkan adanya kaitan antara facebook dengan meningkatnya angka perceraian di Inggris dan Australia.
Nah, apakah Anda termasuk dalam orang yang hidupnya mulai dikendalikan facebook? Simak 10 tanda berikut ini.

1. Facebook telah menjadi homepage internet di komputer atau laptop Anda.

2. Anda mengubah status lebih dari dua kali sehari dan rajin mengomentari perubahan status teman.

3. Daftar teman Anda sudah melebihi angka 500 orang dan setengahnya hampir tidak dikenal.

4. Bila sedang jauh dari komputer, Anda mencek facebook melalui BlackBerry, iPhone, atau ponsel pintar lainnya.

5. Rajin membaca profil teman lebih dari dua kali sehari, meski ia tidak mengirimkan pesan atau men-tag Anda di fotonya.

6. Anda mengubah profile foto lebih dari 12 kali.

7. Anda membaca artikel ini sambil mencek facebook.

8. Anda membersihkan "wall" agar terlihat sudah lama tidak masuk ke fb.

9. Anda menjadi anggota lebih dari 10 grup dan merespons setiap undangan meski sebenarnya tak berminat.

10. Anda mengubah status hubungan hanya untuk meningkatkan popularitas di facebook.

sumber: yahoo

Senin, 16 Februari 2009

pria hamil asal semarang



Kandungan Triyono Diduga 'Pindahan' dari Wanita TetanggaTriyono (40), pria asal Semarang yang diduga hamil 6 bulan, menimbulkan aneka dugaan yang juga nyeleneh. Salah satunya, warga menduga bayi yang dikandung Triyono adalah janin yang hilang dari kandungan seorang wanita tetangganya.Kabar hamilnya Triyono memang membuat warga Dusun Bajangan, Desa Sambirejo, Kecamatan Bringin, Semarang, Jawa Tengah, geger. Mereka berdatangan ke rumah pria yang hingga kini masih melajang itu.

"Warga banyak menduga, bayi di perut kakak saya itu milik tetangga. Sebelum Mas Triyono hamil, ada kandungan seorang wanita yang mendadak hilang setelah terjatuh saat berjalan. Diduga kandungan wanita itu pindah ke perut kakak saya," kata Murti, adik Triyono, saat ditemui di rumahnya, Senin (16/2/2009).

Murti menambahkan, di dusunnya kejadian wanita yang mendadak kehilangan kandunganya sudah sering terjadi. Namun, sambung Murti, apa yang dialami kakaknya adalah peristiwa yang pertama kali terjadi di dusun itu.

"Kalau kandungan yang hilang sudah pernah terjadi, tapi kalau yang pindah ke perut laki-laki ya baru kali ini," ujar Murti.

Pantauan detikcom, perut Triyono memang tampak membuncit. Kondisi perutnya tidak sebanding dengan tubuhnya yang tampak kurus.


Jumat, 06 Februari 2009

perpustakaan termewah dan terbesar didunia



Melk Monastery Library, Melk, Austria



Library of Congress, Washington, DC, USA




Library of the National Palace of Mafra, Portugal




Biblioteca Geral University of Coimbra, Coimbra, Portugal




Biblioteca Di Bella Arti, Milan, Italy




Selasa, 03 Februari 2009

Foto " Hiu Tersenyum " Menangkan Kontes Dunia !


Seattle Area Photographer Bruce Yates' Award Winning Lemon Shark Photo Goes on Display at Smithsonian, Raises Money for Charity

Bellevue, Washington's Bruce Yates' "Cheshire Cat Grin" Shark Photo Wins Prestigious Award, is Featured in Nature's Best Photography Exhibition in Smithsonian in Washington, D.C.

Bruce Yates is an investment manager by day, but spends his spare time as an avid nature photographer. Originally from Boise, Idaho, he settled in Bellevue, WA, where he founded the investment firm Appropriate Balance Financial Services, Inc. 24 years ago. His passion for nature photography, however, has led him to many remote parts of the world, from the Arctic Circle to the coral reefs of Indonesia.

One of Mr. Yates’ photos, a “Cheshire Cat Grin” close-up of a lemon shark's face on the surface at sunset, was recently selected from more than 20,000 photos as winner of the Oceans division of the international Nature’s Best Photography (NaturesBestPhotography.com) 2008 Windland Smith Rice Awards.

Because Mr. Yates' photo won one of the competition's 19 categories, a 5-foot high print of the photo is on display in a special exhibition in the Smithsonian Museum of Natural History in Washington, DC, one of the most prestigious and highly-visited museums in the world. The exhibition, which opened November 8, 2008, lasts through May 3, 2009. According to Steve Freligh, publisher and CEO of Nature's Best Photography, more than two million visitors will view the exhibition during that time.

Says Mr. Yates of his winning photo, "Of all the sharks I've photographed, this eight-foot lemon shark on the surface at sunset in the Bahamas evokes the strongest reactions. It is the only one with what I would call an 'expression' on its face. I took advantage of the camera's high frame rate, using a fisheye lens in a partially submerged underwater housing only a few inches away from its face."

Photography like Mr. Yates' that is honored by the Nature's Best Photography Awards serves to inspire millions of people worldwide, according to the contest organizers. In addition to the Smithsonian exhibition, the winning photographs are published in the 2008 Fall Awards Special Collector's Edition of Nature's Best Magazine. Winning images are also now posted on NaturesBestPhotography.com, as well as in galleries on AOL Pixcetera and MSNBC.

Although Mr. Yates does not try to profit from his photography, he uses it to raise money for charitable causes. Currently, all proceeds from sales of his photos are donated to the International Children’s Surgical Foundation (ICSFoundation.org), which corrects facial deformities of children in lesser-developed countries. As Yates explains, "It is wonderful to see people enjoying my photographs and buying them as art, but it is even more wonderful to know that a hobby I enjoy so much is helping to change the lives of those who are less fortunate."

Mr. Yates has taken hundreds of other stunning nature photographs. Most are images of life in the underwater realm, but he also has notable photos of Alaskan brown bears, Arctic polar bears and other animals.

http://amazing-events.blogspot.com/2009/02/smilling-shark-wins-photo-contest.html

Senin, 02 Februari 2009

bill gates: ekonomi AS baru pulih 10 tahun lagi

Pendiri Microsoft yang juga jutawan asal Amerika Serikat, Bill Gates, memprediksi bahwa Amerika membutuhkan waktu 10 tahun untuk memperbaiki perekonomian dari terpaan badai krisis yang sedang terjadi.

"Pasar uang dan kondisi perekonomian yang berkembang sepanjang tahun ini tidak pernah terjadi sebelumnya," demikian pernyataan Gates dalam tulisannya di surat tahunan pertama, seperti dikutip AFP.

"Saya berharap saat saya menulis pandangan saya dalam laporan yang sama pada dua tahun mendatang, saya bisa memandang bahwa ini merupakan refleksi jangka pendek dan sudah terlewati," tambahnya lagi.

Menurutnya, faktor inovasi teknologi dan sektor ilmiah dianggap bisa sebagai penggerak utama dalam proses pemulihan ekonomi Negeri Paman Sam. "Berbagai inovasi yang tengah diciptakan bisa membawa kemajuan nyata dalam memecahkan masalah besar, dan akan membantu memperbaiki dan menyegarkan kembali ekonomi dunia," kata Gates

Milioner ini merasa terilhami untuk menulis surat tahunan bagi Yayasan miliknya dan istrinya, Bill and Melinda Fondation, yang berdiri pada 1994.

"Dalam waktu dekat, Warren Buffet akan membuat keajaiban," tuturnya, sambil menambahkan orang kaya papan atas di Amerika ini akan memberikan hibah bagi yayasannya.

Yayasan Gates berperan dalam memberantas kematian masa kecil, memperbaiki pertanian global dan pendidikan di Amerika Serikat, dan perkelahian polio, AIDS dan malaria.

"Saya cukup mujur mengumpulkan kekayaan yang masuk ke yayasan karena saya mendapat pendidikan luar biasa dan dilahirkan di Amerika Serikat, di mana inovasi dan pengambilan risiko dihargai," kata Gates pada bagian suratnya tentang pendidikan di Amerika Serikat.

sumber: artikelmenarik